Monday 20 February 2017

Cara tethering http injektor ke pc dengan PDA Net, tanpa ROOT

Hai sob bagi kalian pemakai atau penikmat internet gratis dari http Injektor, dan ingin mentethering ke pc, kali ini saya akan share cara tethering http injektor dari hp ke pc. Cara ini tidak perlu membutuhkan Root, jadi cara ini sangat mudah dan simple. Oke pertama kita siapkan dulu tools/alat-alatnya

Tools yang harus dipersiapkan antara lain:
  1. Hp
  2. Komputer/Leptop
  3. Software PDA Net.
  4. Aplikasi PDA Net.
  5. Kabel USB
  6. Aplikasi HTTP Injektor + Config

Baca Juga : cara internet gratis terbaru terbukti work 100%

Nah setelah tools nya udah siap semua sekarang kita ke tutorialnya, Silahkan simak tutorial berikut ini dengan cermat.

1. Silahkan sobat install terlebih dahulu Software PDA Net dan Aplikasi PDA Net nya.

2. Setelah selesai install keduanya, silahkan sobat klik Show hidden icons dan lihat disitu ada icon PDA Net dan ada icon cakra, Berarti itu belum siap untuk dikoneksikan.


3. Kemudian sobat colokan Kabel USB sobat ke PC.

4. Setelah itu, sobat buka aplikasi PDA Net di Hp sobat, lalu sobat ceklis Aktivate USB mode.


5. Ohh ya jangan lupa Ceklis Debugging USB di pengaturan. Bila belum belum, sobat pergi ke pengaturan>>Opsi Pengembang>>Lalu centang Debugging USB

6. Lalu kita balik lagi ke PC, dan klik lagi Show hidden icons. Kali ini kita melihat tampilan PDA Net yang berbeda yang sebelum ada icon cakranya sekarang tidak ada berarti PDA Net ini siap untuk di koneksi kan.


7. Lalu sobat klik icon PDA Net nya, lalu klik menu Conect Internet (USB)


dan tunggu beberapa saat hingga muncul tulisan Connected!

8. Nah setelah muncul tampilan (Connected!) berarti sudah untuk siap digunakan internetan secara gratis dengan tethering dari HTTP Injektor Hp.


Nah Sekian tutorial dari saya bila ada yang masih bingung jangan malu untuk bertanya.
Previous Post
Next Post

Ditulis Oleh:

Seorang pelajar yang gemar menggeluti bidang IT dan ilmu kimia, yang memiliki cita-cita menjadi seorang kimiawan.

0 komentar: